Mengenal 10 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang jadi Bukti Prasejarah Zaman Dulu

Kamis 18-01-2024,16:51 WIB
Reporter : Elis
Editor : Elis

10. Candi Muara Takus

Candi Muara Takus ditemukan di Desa Muara Takus, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. 

Candi Muara Takus memiliki corak Buddha dengan beberapa susunan stupa yang ada pada candi ini. 

Pada halaman candi terdapat beberapa candi dengan nama Candi Bungsu, Candi Sulung, Stupa Palangka dan Stupa Mahligai.

Kategori :