Mereka menganggap buruk tentang kehidupan bumi. Tetapi berbeda dengan Joe yang masih memiliki ambisi untuk mewujudkan impiannya.
Joe melihat tubuhnya terbaring lemas karena koma. Merasa bahwa hidupnya hanya sebentar lagi.
Tetapi hal ini tidak mematahkan semangat Joe untuk menikmati kehidupan yang normal dan memperbaiki semuanya.
Bagaimana kelanjutan dari sinopsis film Soul? Apakah Joe berhasil kembali normal dan pulang ke bumi? Saksikan dan temukan jawabannya dengan menonton film Soul yang akan tayang perdana akhir bulan.