PAGARALAMPOS.COM - Samsung Galaxy A Series memang sangat populer di pasaran sejak hadir tahun 2019 silam.
Lewat seri ini, Samsung berani menghadirkan produk murah dengan harga mulai dari Rp 1 jutaan saja.
Kembali di 2023, Samsung telah menghadirkan serangkaian produk terbaru dalam lini Galaxy A Series mereka.
Untuk masalah performa, Samsung Galaxy A series bisa dibilang bersaing di kelasnya.
BACA JUGA:Inilah 6 Varian Samsung A Series Yang Memiliki Spek Bagus dan Harga Terjangkau!
Karena secara built Samsung sangat menjaga kualitas produk mereka, sehingga masih sangat layak untuk dibeli.
Untuk hp Samsung Galaxy A series sendiri lebih ditujukan pada generasi Live, yaitu pengguna kekinian yang hobi membuat konten kreatif dan tampil live di sosial media.
Dengan variasi yang luas, mulai dari yang terjangkau hingga yang lebih premium, seri ini telah menarik perhatian banyak konsumen di Indonesia.
BACA JUGA:Samsung A Series 2023! Pilihan Tepat Para Konten Kreaktif, Ini Pilihannya
1. Samsung Galaxy A14
Samsung Galaxy A14 telah menjadi favorit di antara pencari ponsel yang lebih terjangkau.
Dengan harga mulai dari Rp 2.399.000, ponsel ini menawarkan spesifikasi yang solid.
Seperti MediaTek Helio G80, layar LCD FHD+, dan kamera yang cukup mumpuni.
BACA JUGA:Miliki Prosesor Intel Core i7 Generasi ke-12, Begini Keunggulan Laptop Gaming Axioo Pongo 725!
2. Samsung Galaxy A14 5G