Menyusuri Destinasi Wisata di Jawa Tengah yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan

Kamis 16-11-2023,07:56 WIB
Reporter : Elis
Editor : Elis

BACA JUGA:5 Model Rambut Pria Korea yang Trendi dan Berbeda di Tahun 2023

Di kawasan ini terdapat kawah vulkanik aktif seperti Candradimuka, Sibanteng, Siglagah, dan masih banyak lagi.

2. Gunung Merapi

Gunung Merapi merupakan gunung berapi paling aktif yang ada di Indonesia. 

Gunung ini berada dalam wilayah administrasi Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan sisanya berada dalam wilayah Provinsi Jawa Tengah.

Gunung Merapi merupakan objek pendakian yang populer di Jawa Tengah. 

BACA JUGA:Makna Lagu 'Gending Sriwijaya, Bukti Pengaruh Kerajaan Sriwijaya Terhadap Perkembangan Asia Tenggara

Jalur pendakian yang paling umum dan dekat adalah melalui sisi utara dari Sélo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

3. Borobudur, Magelang

Borobudur merupakan ikon wisata andalan di Jawa Tengah. Candi peninggalan Dinasti Syailendra ini sudah dikenal keeksotisannya di mata dunia. 

Di dalam Candi Borobudur ini kamu tak hanya menyusuri peninggalan sejarah tapi juga keindahan alam yang memesona.

Tak jauh dari Borobudur dan masih berada dalam satu garis lurus, kamu juga bisa mengunjungi Candi Mendut dan Candi Pawon yang juga peninggalan Dinasti Syailendra.

BACA JUGA:Cukup Simpel, Dengan Tips Ini, Rantai Motor Kalian Bisa Awet dan Tahan Lama

4. Prambanan, Klaten

Candi Prambanan berada tepat di perbatasan antara Yogyakarta dan Jawa Tengah. 

Candi Prambanan merupakan kompleks candi Hindu terbesar di Indonesia yang dibangun pada abad ke-9 masehi.

Kategori :