Berstatus Langka, Justru 10 Satwa Ikonik Ini Nyaris Punah, Kebanyakan dari Indonesia

Senin 13-11-2023,04:29 WIB
Reporter : Devi
Editor : Devi


--

Ukurannya lebih kecil dibandingkan gajah pada umumnya dan hanya ditemukan di Kalimantan Timur.

6. Jalak Bali (Leucopsar rothschildi)


--

Burung ini hanya bisa ditemui di Taman Nasional Bali Barat (TNBB) dan telah dilindungi untuk penyimpanannya.

BACA JUGA:Pantai Mliwis Kebumen, Surga Pasir Hitam di Jantung Jawa Tengah, Ini Selengkapnya!

7. Burung Maleo (Macrocephalon maleo)


--

Berhabitat di Taman Nasional Lore Lindu, Sulawesi Tengah, burung maleo memiliki penampilan yang unik dengan bulu berwarna hitam dan merah muda.

8. Monyet Hitam Sulawesi (Macaca nigra)


--

Juga dikenal sebagai yaki, monyet hitam Sulawesi hanya ditemukan di Sulawesi Utara.

BACA JUGA:Pecinta Motor Wajib Tahu, Inilah Cara Sederhana Agar Motor Drag Semakin Kencang!

9. Burung Cenderawasih (Paradisaeidae)


--

Terkenal dengan keindahan bulunya, burung cenderawasih memiliki banyak spesies yang eksklusif ada di Papua.

Kategori :