Begini Trik Mematikan Iklan di HP Xiaomi yang Sering Mengganggu, Ikuti Langkahnya

Senin 09-10-2023,06:01 WIB
Reporter : Bodok
Editor : Bodok

Buka aplikasi Mi Web Browser.

Klik ikon tiga garis di bagian bawah halaman.

BACA JUGA:Indonesia, Mengenal Suku Bangka!

Pilih 'Pengaturan', lalu pilih opsi 'Lanjutan'.

Di bawah 'Situs Teratas', matikan 'Rekomendasi'.

Tema:

Masuk ke aplikasi Theme.

Pilih 'Profil' dan klik 'Pengaturan'.

Nonaktifkan pilihan 'Tampilkan iklan' dan 'Rekomendasi yang dipersonalisasi'.

BACA JUGA:Benarkah Istana Kuno Megah Ditemukan di Tengah Hutan Pulau Jawa? Simak Faktanya Disini

Mi Musik:

Buka aplikasi Mi Music.

Pilih 'Menu', lalu buka 'Pengaturan'.

Di 'Pengaturan lanjutan', matikan semua pilihan yang berhubungan dengan 'Rekomendasi'.

Manajer File:

Buka aplikasi Manajer File.

Kategori :