Mau iphone Tetap Awet? Ikuti 8 Tips ini Untuk Merawat iPhone mu

Rabu 04-10-2023,09:55 WIB
Reporter : Elis
Editor : Elis

BACA JUGA:Waduuh, Gagal Lepas Landas di Kapal Induk, Jet Tempur Rusia Sukhoi Su-33 Nyemplung ke Laut Mediterania

Anda dapat memasang case kembali setelah pengisian daya selesai.

5. Manfaatkan Pengaturan Kecerahan Otomatis dan Mode Daya Rendah

Untuk menghemat baterai iPhone, gunakan pengaturan kecerahan otomatis.

Pengaturan ini akan menyesuaikan kecerahan layar berdasarkan cahaya di sekitar Anda.

BACA JUGA:Pesona Umbul Sidomukti, Tempat Healing di Semarang yang Menawarkan Spot Foto Instagramable!

 tempat yang gelap atau saat malam hari, layar iPhone akan menambah kecerahan untuk memperjelas tampilan teks dan gambar.

Anda juga dapat menggunakan mode daya rendah untuk menghemat penggunaan baterai.

6. Selalu Perbarui Sistem iOS ke Versi Terbaru

Pastikan Anda selalu memperbarui sistem operasi iOS iPhone Anda ke versi terbaru.

Apple secara teratur merilis pembaruan untuk memperbaiki keamanan dan mengoptimalkan kinerja iPhone.

BACA JUGA:Wow, Mantap Jiwa, Inilah Spesifikasi Macbook Pro M2 Pro, Produk Anyar Apple Jang

Memperbarui sistem operasional iPhone Anda akan membuat ponsel Anda lebih optimal dalam kinerjanya dan lebih awet karena tidak mudah rusak.

7. Hindari Suhu Tinggi dan Air

iPhone rentan terhadap suhu yang terlalu panas, oleh karena itu hindari penggunaan iPhone dalam suhu ruangan yang panas secara berlebihan.

Suhu tinggi dapat menyebabkan penurunan kondisi baterai atau bahkan membuat iPhone mati secara tiba-tiba.

Kategori :