BACA JUGA:Tabunya Tradisi Polahi, Suku Rimba Yang Masih Eksis Dengan Perkawinan Sedarah
Mengisahkan kehidupan Nabi Muhammad SAW sejak sebelum beliau lahir, kisah kelahiran beliau hingga usia kanak-kanak.
Sekedar informasi; diperkirakan memakan waktu tujuh tahun untuk menyelesaikannya.
Majidi melakukan proses pasca produksi film di Munich Jerman mulai 2013 dan selesai tahun 2014.
BACA JUGA:Wow, Khusus Pemula yang Ingin Ganti Aki Motor Terbaik dan Tahan Lama!
Film ini rilis untuk kalangan jurnalis, kritikus dan sineas pada 12 Februari 2015 di Farhang, Iran.
Lalu, untuk khalayak pada Festival Film Dunia Montreal serta bioskop Iran film ini rilis pada 27 Agustus 2015.
‘Muhammad: The Messenger Allah’ membuka Festival Film Montreal Dunia pada 27 Agustus.
BACA JUGA:Wajib Dikerahui, Ini 7 Rekomendasi Investasi Saham Terbaik di Tahun 2023! Profit Atau Lose?
Ya, di sana adalah tempat Majidi sebelumnya memenangkan Grand Prize of the Americas.
Saat itu dengan 'membawa' film ‘The Children of Heaven’, ‘The Color of Paradise’ dan ‘Baran’.
Pada tanggal yang sama, film Muhammad: The Messenger Allah diluncurkan di 57 bioskop.
BACA JUGA:Wajib Dikerahui, Ini 7 Rekomendasi Investasi Saham Terbaik di Tahun 2023! Profit Atau Lose?
Hingga mungkin akan berkembang ke 140 bioskop lainnya di Iran (hampir setengah bioskop dari 320 bioskop di Iran).
Film dengan genre drama biografi sejarah ini memperoleh rating 7.6 dari 10 poin di laman IMDb.
Juga berhasil mendapat penghargaan sebagai Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-88.