Visi Berani dan Komitmen Terhadap Keaslian, Menciptakan Sebuah Mahakarya Sinematik (02)

Jumat 22-09-2023,01:28 WIB
Reporter : BV
Editor : BV

Berikut fakta-fakta tak terduga soal suku Maya yang kisahnya diangkat jadi film ‘Apocalypto’. 

Bangsa yang Kejam: Pandangan populer mengganggap Maya sebagai suku yang damai: 

Gemar mengamati bintang, memperdagangkan giok, emas, dan bulu-bulu cantik untuk ditukar dengan barang lain.

BACA JUGA:Penuh Misteri! Inilah Fakta Menarik Misteri Lukisan Jejak Tangan Darah di Situs Purbakala Tapurarang

Namun, anggapan itu sirna saat para arkeolog mengungkap simbol-simbol dan huruf kuno.

Simbol-simbol dan huruf yang ditinggalkan di patung-patung dan sejumlah kuil.

Ternyata, bangsa Maya tak lebih kejam dari tetangganya di utara, Aztek.

BACA JUGA:Teknologi Makin Canggih Aja! Inilah Keunggulan Terbaru Redmi Note 13 yang Miliki Kualitas Kamera 200MP

Adegan perang, pembantaian, dan pengorbanan manusia diabadikan dalam lukisan batu.

Peperangan antar-negara-negara kota berubah jadi pertempuran brutal tanpa akhir. 

Sehingga banyak yang menyakini, itu menjadi penyebab merosotnya peradaban Maya yang akhirnya binasa.

BACA JUGA:Terkenal Miliki Jalur Paling Mistis di Gunung Arjuno, Ternyata Inilah Kisah Misteri Alas Lali yang Bikin Merin

Tak Pernah Meramalkan Kiamat 2012: Dunia sempat dibuat heboh jelang 21 Desember 2012 lalu.

–Yang pada saat itu dianggap sebagai 'kiamat menurut bangsa Maya'.*

Kategori :