Namun jangan khawatir, keindahan yang disuguhkan tak kalah menakjubkan untuk memanjakan para traveler.
Anda dan keluarga bisa datang mengunjungi obyek wisata alam Pantai Tunak bisa dilawati dengan mudah menggunakan kendaraan pribadi.
Untuk lokasinya, Pantai Tunak beralamat di Mertak, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat.
Menghabiskan hari libur di objek wisata Pantai Tunak Lombok, banyak aktivitas menarik yang bisa traveler nikmati.
BACA JUGA:Dempo Makmur Sabet Juara II Tingkat Provinsi
Selain bersantai dengan ngadem dipinggir pantai ditemani panorama cantik dan udara segar dari Tunaq Beach?
Masih banyak aktivitas menarik lainnya yang bisa anda explore dan nikmati untuk perjalanan liburan di Pantai Tunak.
Seperti hunting fotografi dengan explore spot instagenic dan sudut terbaik yang ditawarkan destinasi Tunaq Beach.
Bagi anda yang inginkan berkemah, terdapat camping ground yang rekomended untuk anda nikmati guna menginap.
Rasakan liburan tak terlupakan di Lombok dengan melancong ke Pantai Tunaq bersama keluarga, sahabat maupun orang tersayang.
Tebing Tunaq dengan pesona pantai terbaiknya bisa anda lawati kapan saja karena tempat piknik ini buka setiap hari.
Untuk operasional wisata Tunak Beach sendiri dibuka setiap hari selama 24 jam, sehingga anda bisa puas explore keindahannya.*