Wajib Kamu Kunjungi ! inilah 5 Pantai di Manado Ini yang Paling Hits

Minggu 06-08-2023,08:03 WIB
Reporter : Elis
Editor : Elis

PAGARALAMPOS.COM - Liburan ke pantai merupakan salah satu program terbaik yang bisa dilakukan. Anda bisa mendapatkan pengalaman berkesan di destinasi wisata yang tersebar di seluruh Indonesia.

Seperti di Manado, pantai-pantai dengan keindahan alamnya yang masih terjaga bak surga dunia.

Wisatawan pasti mendapat manfaat besar dari menjelajahi pantai Manado, dan mereka terkenal dengan keindahan alam yang mengelilinginya.

Indonesia ditetapkan sebagai negara yang berbentuk negara kepulauan. Karunia ini telah melahirkan keanekaragaman hayati sekaligus wisata bahari yang terkenal di banyak negara lain. 

BACA JUGA:Wawasan, Tradisi Ritual Nyeleneh Milik Suku di Indonesia

Salah satu wilayah yang dikenal banyak menyimpan surga tersembunyi berupa pantai, ialah Kota Manado.

1. Pulau Siladen

Pantai yang aka kita bahas pertama ini berada di Bunaken, Kota Manado, Sulawesi Utara, dan Pulau Siladen ini sering disebut sebagai surga tersembunyi di Manado.

Jadi untuk sampai ke Pulau Siladen ini kalian diharuskan menempuh perjalanan sekitar 45, dan meskipun perjalanan menggunakan kendaraan menuju Pulau Siladen ini cukup melelahkan.

BACA JUGA:5 Destinasi Pantai Terpopuler Yang Indah di Karawang

Namun pemandangan dari Pulau Siladen ini memang memanjakan mata, dari hamparan pasir pantai yang berwarna putih, air laut yang sangat jernih berwarna biru, dan pepohonan yang subur di Pulau Siladen ini membuat Pulau Siladen ini terlihat sangat eksotis.

Pulau Siladen ini menjadi tempat terbaik untuk menyelam, dan untuk kalian yang ingin menginap dikawasan Pulau Siladen ini terdapat banyak sekali homestay dengan fasilitas yang cukup menarik.

Jadi gimana Pulau Siladen ini rekommended banget bukan untuk kalian kunjungi?

2. Pantai Ratatotok

Pantai Ratatotok ini memang terkenal sekali dengan pantainya yang bersih, dan hamparan yang luas ini memang sangat memanjakan mata.

Kategori :