Wow! Ternyata 6 Pantai di Pekalongan Ini Bak Surga Tersembunyi Lho! Ini Dia Pantainya

Minggu 30-07-2023,17:50 WIB
Reporter : Edi
Editor : Edi

Makanya tak heran jika di Pantai Slamaran ini wisatawan dilarang berenang, dan ombak Pantai Slamaran ini memang cukup besar.

2. Pantai Krematorium

Saat pertama kali mendengan nama pantai ini memang terlintas dipikiran kalian jika pantai ini seram, dan angker.

BACA JUGA:Pesona Keindahan Gunung Rinjani dan Danau Segara Anak, Wisata Alam Indonesia yang Memukau

Tapi kalian tau gak si Pantai Krematorium ini tidak menyeramkan kok.

Jadi Pantai Krematorium ini hanya digunakan untuk membuah hasil pembakaran kremasi, dan dikawasan Pantai Krematorium biasanya diadakan ritual sedemikian rupa.

Namun saat ritual ini diadakan biasanya wisatawan akan datang ketempat ini untuk melihatnya secara langsung.

Tetapi untuk kalian yang hanya ingin menjelajahi Pantai Krematorium bisa melihat langsung bagaimana matahari terbenam, dan view ini memang sangat instagrammable.

BACA JUGA:5 Gunung Paling Sakral di Pulau Jawa, Nomor 4 Dipercaya Tempat Pengabul Permintaan!

Selain memiliki pemandangan yang indah saat masuk ke Pantai Krematorium ini tidak dipungut biaya sama sekali.

Jadi tunggu apalagi yuk liat sunset di Pantai Krematorium.

3. Pantai Asri Api-Api

Pantai Asri Api-Api atau sering dikenal dengan nama Pantai Ngisik ini berada dibagian baratnya Kota Pkealongan.

Memang Pantai Asri Api-Api ini jarang diketahui, namun pemandangan yang ada di Pantai Asri Api-Api memang terlihat masih asri, dan rekommended banget untuk kalian yang ingin menghirup udara segar.

Hal ini tentunya membuat pikiran rileks, dan tenang.

BACA JUGA:Memikat Hati! Ini 4 Wisata Air Terjun di Kediri

Kategori :