PAGARALAMPOS.COM - Indonesia memiliki kekayaan dan keindahan alam yang melimpah.
Bahkan, belum lama ini Indonesia ada di peringkat teratas negara terindah di dunia versi media Inggris, Money.co.uk, lantaran keindahan alaminya.
Situs Gunung Padang di Kabupaten Cianjur Jawa Barat didorong menjadi warisan budaya dunia dan diakui United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO).
Sebabnya, di kawasan Gunung Padang terdapat warisan budaya dunia berupa bangunan situs yang diperkirakan berusia ribuan tahun sebelum masehi.
Batu Megalitkum Persegi panjang yang ada Wisata Gunung Padang, merupakan Misteri dan peninggalan di dunia yang belum terpecahkan, kini pun diburu dan banyak diteliti oleh para arkeologi.
Pagaralampos.com kali ini Juga merangkum ada beberapa data menarik lainnya tentang Gunung Padang yang akan dibahas di artikel kali ini.
Semua Penemuan-penemuan Peninggalan Situs Gunung Padang yang menjadi fenomena tersendiri, karena sejumlah batuan Megalitnya yang diduga berusia sangat tua dibandingkan Piramida Giza mesir.
Tetap Saja untuk Benar atau tidaknya, ini hanya bisa dijawab oleh para ahli dibidangnya disini mimin hanya membahas dan mengulik cerita klit luarnya saja tentang Situs Gunung padang.
Situs ini diteliti oleh peneliti baik luar negeri maupun dalam negeri sedang menelitinya, apakah benar situs ini tertua di Dunia? Simak Disini!
BACA JUGA:Keberadaan Atlantis Terbongkar! Ternyata Ini Sejarah Asal-usul Kota yang Menghilang
Ada beberpa data menarik yang dapat kita simpulkan:
Rahasia Tersembunyi Gunung Padang, Menggali Keajaiban Purba yang Menggetarkan Dunia!--Instagram
1. Kompleks Tersembunyi di Bawah Tanah
Selain teras paling atas yang terlihat, Gunung Padang memiliki struktur kompleks yang masih terkubur di bawah tanah.