Astaga! 8 Destinasi Wisata Ini Menjadi Yang Teraneh di Dunia

Minggu 28-05-2023,16:00 WIB
Reporter : erick
Editor : erick

PAGARALAMPOS.COM - Menjadi Unik, aneh, dan tidak biasa, itulah kata yang bisa menggambarkan destinasi wisata di penjuru dunia kali ini. 

Nah bahkan meskipun aneh, namun tempat-tempat tersebut tetap menakjubkan. 

Bahkan, letaknya yang sedikit terpencil akan membuat petualangan benar-benar berkesan. 

Dilansir dari travelawaits, Pagaralampos.com Telah merangkum 8 destinasi teraneh di dunia : 

BACA JUGA: Bukan Pixie Doang! 5 Hair Style ini Bakalan Bikin Kamu Tampil Keren Di 2023

1. The Giant's Causeway - Irlandia Utara 

Bagi para ilmuwan, hampir 40.000 poligon aneh dan sempurna yang membentuk Giant's Causeway atau jalan lintasan raksasa. 

Tempat unik tersebut adalah hasil dari letusan gunung berapi purba. Letusan tersebut mengeluarkan batuan cair yang membeku dan menyusut untuk menciptakan massa bentuk fraktal yang ajaib. 

Bagi orang yang lebih imajinatif, jalan lintas itu benar-benar ajaib seolah hasil dari raksasa legendaris yang membuat bentuk-bentuk menakjubkan  dengan tangan kosong. 

Menurut legenda, raksasa mencoba membangun jalan lintas ke Skotlandia, namun dia tidak pernah menyelesaikan tugasnya. Bagaimanapun, Situs Warisan Dunia unik itu cocok dilakukan untuk perjalanan sehari. Akses ke tempat itu bisa dari Belfast atau Derry. 

BACA JUGA:Ingin Tampil Cantik? Cobalah 7 Hair Style Trend 2023 Selain Pixie ini!

2. Katakombe Paris - Prancis 

Terselip jauh dari jalan raya Paris yang sibuk dan sarat turis, ada jaringan jalan yang sejuk, tenang dan santai yang hampir tidak pernah sibuk. 

Tempat ini  berada di bawah tanah dan  dipenuhi dengan enam juta mayat.   

Mayat tersebut telah berwujud seperti tulang kering dan berdebu karena dari orang Paris di masa lalu. Katakombe adalah hasil dari upaya perencanaan kota pada abad ke-18 dan ke-19 untuk membersihkan kuburan  yang penuh sesak di Paris. 

Kategori :