Wajib Diketahui! Ini 7 Tempat Wisata Indonesia yang Lagi Viral di Tiktok

Senin 01-05-2023,06:00 WIB
Reporter : Rerry
Editor : Rerry

Terdapat beberapa wahana yang bisa kamu naiki seperti balon udara, sepeda gantung, big swing, dan sarang burung. 

Di sini, kamu juga bisa ngopi nyantai sambil menikmati pemandangan sawah yang hijau. 

Nggak lupa, spot foto yang Instaworthy buat mempercantik feed media sosial.

TIKET MASUK: SENIN–JUMAT RP25 RIBU* DAN SABTU–MINGGU RP35 RIBU* PER ORANG

BACA JUGA:5 Rekomendasi Wisata di Bromo Wajib Kamu Kunjungi, Salah Satunya ada Pasir Berbisik

ALAMAT: JALAN RAYA CIBIUK, DESA CIBIUK KALER, KECAMATAN CIBIUK, GARUT

JEMBATAN GIRPASANG

Jembatan Girpasang berlokasi di Kecamatan Kemalang, Kabupaten Klaten, Jawa tengah, yang telah diresmikan pada Januari lalu oleh Ketua DPR RI, Puan Maharani. 

Ternyata ada sejarah dibalik pembangunan jembatan yang berada lereng Gunung Merapi ini, loh. 

BACA JUGA:Wajib Dikunjungi! Ini 6 Tempat Wisata di Padang, Serasa Diluar Negeri

Sebelum ada jembatan ini, ada sebuah Desa bernama Girpasang yang terisolasi karena letaknya dikelilingi oleh dua lembah yang disebut Jurang Pakis. 

Kamu harus berputar balik sejauh 3 kilometer untuk bisa mengakses desa ini. 

Kebayang jauhnya, kan? Di sini, kamu bisa menikmati pemandangan alam lereng Merapi yang masih asri dibalut sejuknya udara. 

Nggak lupa, ada wahana gondola yang bisa mengantarkanmu ke desa seberang, yaitu Desa Girpasang. 

BACA JUGA:Keren! Desa Wisata Bowele Malang Diresmikan Menparekraf Sebagai 75 Desa Wisata Terbaik ADWI 2023

Ada juga cafe yang menyuguhkan kuliner dan kopi lezat. 

Kategori :