Poin: 33
Prediksi peluang degradasi: 50 persen
Sebagai tim promosi, capaian Bournemouth sejatinya tidak cukup buruk. Hanya saja, materi pemain mereka memang tidak cukup kompetitif untuk bersaing seperti Fulham.
Namun, Bournemouth patut percaya diri bisa lolos dari degradasi. Sebab, mereka menang pada tiga dari lima laga terakhir di Premier League. Bournemouth juga akan lebih sering bermain di kandang (3 kali) pada lima laga sisa mereka musim 2022/2023 ini.
BACA JUGA:Indonesia vs Burundi : Tampil Sama Kuat Pada Babak Pertama
3. Leeds United
Posisi klasemen: 16
Poin: 30
Prediksi peluang degradasi: 50 persen
Seperti West Ham, Leeds punya materi pemain yang cukup bagus. Namun, mereka sangat tidak stabil. Leeds acap kali kehilangan poin pada laga-laga krusial seperti pada empat laga terakhir di mana mereka hanya mendapat satu poin.
Leeds cukup kuat ketika bermain di kandang. Hanya saja, pada lima laga tersisa, mereka hanya punya dua laga kandang. Laga kandang Leeds juga tak akan mudah karena lawan yang dihadapi adalah Newcastle dan Tottenham.
BACA JUGA:Upaya Dongkrak Posisi di Ranking Terbaru FIFA
4. Nottingham Forest
Posisi klasemen: 17
Poin: 30
Prediksi peluang degradasi: 50 persen