PUPR Rehabilitasi dan Rekonstruksi 12 Jalan dan Jembatan di Sulteng, Pulihkan Konektivitas Pascabencana 2018

Minggu 23-04-2023,03:30 WIB
Reporter : pu.go.id
Editor : Erick

BACA JUGA:Selain Arab, Ini Negara Eropa yang Rayakan Idulfitri Jumat 21 April 2023, Cek Daftarnya Disini!

Senior Representative JICA Indonesia Office Okamura Kenji mengapresiasi progres rehabilitasi dan rekonstruksi infrastruktur di Sulawesi Tengah oleh Kementerian PUPR yang dinilainya berjalan dengan baik. Ia mengingatkan agar para pengawas dan pekerja konstruksi selalu mengedepankan faktor keamanan dalam bekerja. 

“Saya harap semua pekerjaan bisa terselesaikan sesuai target yang telah ditentukan tanpa terjadi kecelakaan kerja yang bisa melukai pekerja konstruksi ataupun masyarakat,” katanya. 

Kategori :