Wajib Dikunjungi! Ini 10 Tempat Wisata di Empat Lawang Terbaru

Sabtu 12-04-2025,19:09 WIB
Reporter : Almi
Editor : Almi

9. Ayek Lintang

Tak hanya bisa menikmati pemandangan sungai Musi, Anda juga dapat menemui Ayek Lintang yang tak kalah indah.

Anda bisa melakukan beragam aktivitas seperti rafting, susur sungai dengan perahu karet, berendam, atau sekedar bermain air.

Berwisata di Ayek lintang akan memanjakan mata Anda sebab suguhan panorama yang ada sangat indah dengan perbukitan dan pepohonan yang cantik.

Lokasi ini cocok untuk berwisata dengan keluarga. Jangan sampai terlewat untuk kunjungan liburan Anda.

Lokasi: Kec. Pendopo, Kab. Empat Lawang.

BACA JUGA:Butuh Refreshing? Yuk Cobain Destinasi Wisata di Bandung yang Lagi Hits

10. Pantai Terusan

Pantai Terusan terletak dipinggir sungai Musi, tepatnya di Desa Terusan lama di Tebing Tinggi. Jika dari pusat kota Tebing Tinggi Anda harus menempuh sekitar 7 km.

Wisata ini sangat cocok untuk keluarga sebab banyak fasilitas penunjang dan memiliki pemandangan indah yang menenangkan.

Anda dapat menikmati pemandangan sungai Musi dengan latar belakang hamparan bukit dan hutan dikejauhan.

Untuk mendapatkan pemandangan yang terbaik Anda sebaiknya datang antara jam 15.00-18.00. Lokasi: Terusan Lama, Kec. Tebing Tinggi, Kab. Empat Lawang.

BACA JUGA:Wajib Dicoba! Ini 9 Kuliner Lahat yang Enak

Itulah 10 tempat wisata di kabupaten Empat Lawang yang menarik untuk dikunjungi saat liburan. Semua pantas untuk masuk ke daftar tujuan liburan Anda selanjutnya.

Selamat atang di  kota Empat Lawang

Kategori :