Heboh! Motor Roda 3 ini Terbakar Di jalan

Kamis 26-01-2023,14:04 WIB
Reporter : sumeks.co
Editor : Erick

BACA JUGA:Fokuskan Usulan Prioritas Baru untuk Pembangunan 2024

Keterangan Bambang dan petugas pengamanan, bahwa pada saat kejadian tidak ada antrian di pompa 02 Pertalite. Hanya ada beberapa sepeda motor dan direncanakan akan tutup selesai melakukan pelayanan kepada pengantri. 

"Tidak ada korban, kerugian materil berupa pompa 02 Pertalite terbakar berupa stiker dan papan tombol dan sepeda motor Andre pada jok dan sepakbor," katanya. 

Hendrawan mengatakan tidak ada unsur kesengajaan dalam peristiwa tersebut. Api diduga berasal dari konsleting listrik pada sepada motor Andre. 

BACA JUGA:Belusukan ke Pasar, Ternyata Ini Yang Dilakukan Unit Patroli Samapta

Agar mencegah kejadian serupa, perlunya petugas SPBU untuk menghimbau atau memberi peringatkan kepada konsumen agar dalam mengantri untuk mematuhi peraturan berada di SPBU. 

"Seperti mematikan mesin kendaraan, tidak membawa korek api, tidak menyalakan ponsel, maupun sarana yang dapat menimbulkan api ataupun listrik," jelasnya.

 

Artikel ini telah tayang di laman Sumeks.co :  Viral, Sepeda Motor Roda 3 Terbakar di Jalan Noerdin Pandji Palembang

Kategori :