PAGARALAM POS, Pagaralam – Gubernur Sumsel, H. Herman Deru beserta rombongan pejabat provinsi dijadwalkan bakal melakukan serangkaian kunjungan kerja (Kunker) bersama di Kota Pagaralam.
Kabag Protokol Setda Kota Pagaralam, Rangga Rama Desfy mengatakan Kunker dijadwalkan berlangsung pada Rabu 27 Juli 2022, sedangkan untuk kebutuhan sarana dan prasarana keperluan rombongan selama di kunjungan kerja, seperti hotel maupun transportasi yang dibutuhkan selama berlangsungnya acara telah dipersiapkan secara matang. “Untuk penginapan kita memiliki sejumlah hotel maupun vila seperti Hotel/Vila Gunung Gare, Vila Dempo Flower mau pun Vila Kabupaten Lahat, dan homestay termasuk menyiapkan sejumlah transportasi kendaraan roda empat bila dibutuhkan,” katanya. Selain itu sambungnya, mengenai konfirmasi berapa banyak dan siapa saja yang ikut dalam rombongan. “Kami belum menerima kepastiannya. Meski demikian dari informasi awal yang diterima bakal ada beberapa agenda kerja dilaksanakan Gubernur Sumsel, Bapak H Herman Deru,” jelasnya. Informasi awal untuk jadwal rencana kegiatan diantaranya membuka puncak peringatan hari keluarga nasional (Harganas) di lapangan Merdeka Alun-Alun Utara, sekaligus silaturrahim bersama masyarakat serta Pemerintah Kota dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kota Pagaralam. (Ag08/CE-V/min2)Gubernur Dijadwalkan Kunker di Pagaralam
Selasa 26-07-2022,20:52 WIB
Reporter : Agung
Editor : Rerry
Kategori :
Terkait
Jumat 09-01-2026,17:11 WIB
Resmikan Jalan Sengaji Desa Palau Harapan, Herman Deru Harap Bisa Bermanfaat untuk Masyarakat
Selasa 06-01-2026,12:15 WIB
Apresiasi Kinerja Herman Deru Puas Dengan kerja ASN Pemprov Sumsel
Kamis 01-01-2026,16:58 WIB
Herman Deru Apresiasi Kebun Anggur Viral, Gubernur : Bisa Jadi Peluang Pariwisata dan Ekonomi
Kamis 01-01-2026,16:52 WIB
Pemprov Sumsel Dorong Infrastruktur Pendidikan Sumsel, Herman Deru : Muhammadiyah Punya Kualitas
Kamis 01-01-2026,16:41 WIB
Terus Aktif Berikan Pelayanan Masyarakat, Herman Deru Lakukan Pebaikan Jalan OKI
Terpopuler
Minggu 11-01-2026,02:54 WIB
Inspirasi Ruang Makan Minimalis yang Simpel, Nyaman, dan Penuh Kehangatan
Sabtu 10-01-2026,17:54 WIB
Tak Melulu Atap Pelana, Ini 5 Konsep Atap Rumah Unik yang Bikin Tampilan Makin Berkarakter
Sabtu 10-01-2026,12:56 WIB
Modal Bagasi Mobil, Ini 11 Ide Usaha Praktis yang Berpotensi Untung Cepat
Sabtu 10-01-2026,10:36 WIB
9 Desain Kolam Ternak Lele Sambil Menghadirkan Taman Air, Tren Budidaya yang Menarik
Sabtu 10-01-2026,15:54 WIB
10 Cara Cerdas Menata Kamar Sempit Supaya Terlihat Lebih Luas dan Modern
Terkini
Minggu 11-01-2026,10:28 WIB
Bukan Sekadar Teras! 8 Inspirasi Lantai dan Dinding Rumah yang Naikkan Tampilan
Minggu 11-01-2026,10:04 WIB
Desain Kamar Tamu Terbaru, Nyaman Dihuni dan Enak Dipandang!
Minggu 11-01-2026,09:58 WIB
Solusi Rumah di Pinggir Jalan: 15 Model Roster Elegan yang Nyaman dan Tetap Stylish
Minggu 11-01-2026,09:55 WIB
Nuansa Mediterania di Teras Rumah: 10 Inspirasi Desain Kebun Anggur yang Menawan
Minggu 11-01-2026,09:33 WIB