10 Rekomendasi Merk Sepatu Pria Terkenal, Salahsatunya Vans!
10 Rekomendasi Merk Sepatu Pria Terkenal, Salahsatunya Vans!--
PAGARALAMPOS.COM - 10 Rekomendasi Merk Sepatu Pria Terkenal, setelah mengetahui tips penting dalam memilih sepatu.
Langkah penting dan yang paling utama selanjutnya adalah menyelami ribuan opsi merk sepatu terkenal yang ada di dunia.
Mungkin, hal ini terdengar sulit dan melelahkan, seperti tidak tahu harus memulai dari mana.
Tidak perlu khawatir, karena berikut ini telah ceklist.id rangkumkan beberapa rekomendasi merk sepatu pria terkenal yang dapat menjadi pilihan.
Langsung saja, simak ulasan mengenai rekomendasinya pada penjelasan berikut.
BACA JUGA:8 Manfaat Masker Kopi bagi Kesehatan Kulit yang Jarang Diketahui, Nomor 5 Paling Dicari!
1. Vans
Di urutan pertama rekomendasi merk sepatu pria terkenal adalah Vans. Siapa yang tidak kenal dengan merk sepatu ternama yang sampai sekarang masih terus berjaya ini?
Merk yang telah berdiri sejak tahun 1966 di Amerika Serikat ini, telah menjadi salah satu raksasa produsen sepatu terbesar di dunia.
Di Indonesia sendiri, Vans menjadi salah satu merk sepatu pria terkenal di kalangan para sneakerhead.
Adapun beberapa sepatu Vans yang paling ikonik dan oleh karenanya bisa menjadi pertimbangan di antaranya adalah Vans Authentic, Vans Old Skool, Vans Classic Slip-On Black & White Checkerboard, serta Vans SK8-HI.
BACA JUGA:Mie Awek Masuk 6 Tempat Wisata Kuliner Terbaik di Prabumulih
2. Converse
Merk sepatu pria terkenal berikutnya ini memiliki popularitas yang sama dengan Vans, bahkan telah didirikan lebih dulu, yakni pada tahun 1908.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
